Deskripsi
Audio visual adalah salah satu media yang menggunakan komponen gambar dan suara yang diolah secara bersamaan untuk disajikan ke dalam sebuah tontonan yang sesuai dengan kebutuhan. Dengan adanya media audio visual diharapkan penyampaian informasi lebih jelas dan juga lebih menarik.