Tentang Kami

Why Idebuku.id?

Idebuku.id adalah perusahaan penerbitan buku online di Indonesia yang memberikan layanan super murah dan pro penulis! So, teman-teman penulis tidak perlu lagi khawatir naskah anda tertolak, terbit berbayar, royalty sedikit, proses produksi lama atau kecewa dengan kebijakan-kebijakan penerbit konvensional yang menurut merugikan penulis.

Idebuku.id mengusung prinsip profesional, inovatif dan pro penulis. Untuk mengasah prinsip itu, kami tentunya secara profesional berbadan hukum atans nama CV. Idebuku bekerjasama dengan PT. Nas Media Indonesia sebagai Perusahaan Penerbit Buku #1 Self Publishing in Indonesia. Kerjasama ini tentu bertujuan untuk mempercepat pertumbuhan Idebuku.id menjadi penerbit yang bermanfaat untuk penulis di Indonesia.

8 Alasan Memilih Idebuku

#1 Garansi Uang Kembali

Kualitas buku low quality atau cacat? Kami garansi uang kembali

#3 Gratis Ongkir

Gratis ongkir pengiriman buku ke seluruh Indonesia. Keren kan!

#5 Hak Cipta Penulis

Terbit buku tanpa pengalihan hak cipta, penerbitan, distribusi dan penjualan

#7 Verificed Perpusnas RI

CV. Idebuku telah terverifikasi resmi di Perpustakaan Nasional (Perpusnas RI)

#2 Paket Super Murah

Berbagai layanan anda bisa dapatkan hanya dengan Paket Super Murah

#4 Terbit Super Cepat

Mau Terbitkan buku super cepat di Indonesia? Terbit di Idebuku hanya 14 hari kerja

#6 Royalti Penulis

Idebuku adalah penerbit pro penulis. 100% Royalti adalah milik penulis. Mantap?

#8 Tim Support 24/7

Dimana pun dan kapan pun, Tim Selalu hadir melayani anda

Office Profesional Idebuku.id

Idebuku.id hadir sebagai solusi yang menjawab keresahan para penulis-penulis di Indonesia. 4 Keunggulan Idebuku.id :

Pertama, naskah penulis di tolak oleh penerbit konvensional, padahal kalau di timbang naskah penulis layak dan berkualitas. Idebuku.id menjamin seluruh naskah terbit, dengan catatan tidak melanggar hak cipta, plagiat, SARA, pornografi dan lainnya yang melanggar perundang-undangan.

Kedua, Buku Terbit Super Murah. Tidak sedikit penerbit menawarkan terbit gratis, tapi jasa design cover, layout tetap berbayar. Ini yang juga banyak membuat penulis menghirup nafas panjang.

Kenapa Idebuku.id sistem berbayar? Sebab, Idebuku.id tidak mengambil keuntungan dari income buku anda. Yakni 100% keuntungan adalah milik anda. Fair kan!

Ketiga, Proses produksi buku menghabiskan waktu sampai berbulan-bulan, lama yah?

Idebuku.id memastikan proses produksi buku anda akan terbit hanya dalam 14 HARI KERJA setelah Perpusnas RI menyatakan naskah anda layak terbit dengan mendapatkan Internasional Serial Book Number (ISBN).

Keempat, Royalti sedikit. Ini yang paling penting yah, rata-rata penerbit konvensional itu menawarkan royalti hanya sebesar 5-10% dan penerbit indie sebesar 15% saja ke penulis.

Idebuku.id mengedepankan prinsip growing together sehingga kami memberikan penghargaan setinggi-tingginya kepada penulis dengan sistem pembagian royalti 60:40%. 60% Penulis dan 40% Penerbit. Keren kan?

Salam Literasi!

CV. Idebuku
Perum Pelita Mas Regency No.10 Makassar 90222
+62811 522 8223
idebuku.id
redaksi@idebuku.id